Pages

Resep Membuat Semur ayam


Semur Ayam -  Masakan yang berbahan dasar ayam memang selalu menjadi fovorit menu santapan keluarga, rasa dagingnya yang gurih membuat lidah kita tidak akan bosan untuk  menyantap aneka sajian dari daging ayam ini. Dikarenakan resep mengolah ayam yang begitu banyak sehingga ibu - ibu dapat menyiapkan masakan ayam sesuai selera keluarga. 

Seperti opor ayam , ayam goreng bumbu kuning, kari ayam
READ MORE - Resep Membuat Semur ayam

Resep membuat Sambal terong Enak


Resep masakan indonesia - Berbagi tips dan cara membuat sambal terong enak, mudah serta praktis. Bagi anda yang suka pedas - pedas mungkin sajian terong ini akan menjadi menu santapan nasi yang pas dirumah. Berikut cara membuatnya.


Bahan :

3 buah terong ungu, cuci dan potong sesuai selera


Bumbu Sambal :

8 siung bawang merah
3 siung bawang putih
8 buah cabe rawit
4 buah cabe merah besar
4
READ MORE - Resep membuat Sambal terong Enak

Resep Membuat Kentang Goreng Paling gurih


Kentang goreng merupakan cemilan yang dibuat dari kentang asli yang di iris seperti bentuk korek api dan digoreng hingga garing dan renyah. Dengan sambal pedas sebagai bahan pelengkapnya membuat kentang goreng ini akan semakin nikmat bila dihidangkan saat santai - santai dirumah. Adapun tentang proses pengolahannya, bagi anda yang ingin merasakan kentang goreng ala kfc mungkin dengan beberapa
READ MORE - Resep Membuat Kentang Goreng Paling gurih

Resep Sambal Telur balado paling Gurih


Resep masakan indonesia - Satu lagi resep paling nikmat apabila disantap dengan nasi putih atau nasgor yaitu telur balado, mungkin anda sudah sangat mengenal masakan yang satu ini seperti hal nya rendang telur yang merupakan makanan khas padang. Nah , jika ingin menikmati resep sambal telur balado paling gurih buatan sendiri, anda dapat menyimak cara membuatnya dibawah ini.







Bahan :

6
READ MORE - Resep Sambal Telur balado paling Gurih

resep pepes oncom

Bahan pepes oncom

2 potong oncom
3 buah bawang merah
3 siung bawang putih
2 ikat daun kemangi
Kencur seujung kuku
1 kerat gula jawa
Garam secukupnya





Cara membuat pepes oncom


Semua bumbu masakan diulek halus.
Bumbu dicampur dengan oncom dan diaduk sampai rata.
Setelah itu pepes dibungkus dengan daun pisang dengan ukuran 3 sendok makan, kemudian dipanggang.

READ MORE - resep pepes oncom

resep serabi

resep makanan tradisional kuliner khas indonesia resep serabi hijau
bahan bahan masakan

1 kg terigu
4 butir telur ayam
1 butir kelapa
½ kg gula jawa
2 lembar daun pandan




cara membuat kue serabi

Terigu diayak kemudian ditaruh dalam panci, lalu campurkan telur dengan terigu dan diaduk sampai rata.
Campurkan santan dengan tepung sampai agak encer adonannya.
cetakan serabi atau wajan ditaruh di
READ MORE - resep serabi

resep fruit salad

Bahan bahan fruit salad

1 buah nanas palembang
2 lettus (1 dicampur ± 1 alas )
½ pak cheese potatoes
2 buah aple dalam negeri
½ kg daging has untuk steak.

untuk mayonnaise

5 butir telur rebus
2 ons mentega
1 ons gula pasir
2 sendok teh french rumstard
4 sendok makan cuka
1 sendok teh garam
1 sendok teh merica





cara membuat fruit salad


semua bahan salad dikupas lalu dibersihkan dan
READ MORE - resep fruit salad
 

Search This Blog

Most Reading

Powered by Blogger.